Rapat Pimpinan (Rapim) TNI Angkatan Udara Tahun 2025
Selasa, 4 Februari 2025Dirjen Kuathan Kemhan Marsda TNI H. Haris Hariyanto, S.I.P. mewakili Wamenhan RI menghadiri Rapat Pimpinan (Rapim) TNI Angkatan Udara Tahun 2025 di Gedung Serbaguna Soeharnoko Harbani Denmabesau, Jakarta, Senin (3/2/2025). Forum ini menjadi momentum strategis bagi jajaran pimpinan TNI AU untuk mengevaluasi pencapaian membahas tantangan tugas ke depan serta merumuskan kebijakan dalam menghadapi isu-isu strategis tahun 2025. Rapim ini diikuti oleh seluruh Panglima, Komandan, dan Kepala Satuan Kerja (Kasatker) di lingkungan TNI AU, baik secara langsung maupun daring.