BAKTI SOSIAL BAINSTRAHAN KEMHAN KEPADA MASYARAKAT DI KAWASAN IPSC SENTUL BOGOR

Senin, 25 November 2019

Kegiatan Bakti Sosial Bainstrahan Kemhan  Masyarakat Sekitar  kawasan   IPSC    Sentul  Bogor  telah  dilaksanakan hari minggu   tanggal 24 November 2019 mulai pukul 08.00 s/d selesai , Bertempat  di  Parkiran Puskelola Bainstrahan Kemhan .Bakti Sosial Bainstrahan kemhan berkerja sama  dengan Yayasan Budha  Tzu Chi  dan Tim Medis dari Pusrehabcat Kemhan berupa pengobatan gratis,  Penyuluhan  Kesehatan   Gigi dan  pembagian tali asih sembako,  Acara dibuka oleh    Sekretaris Bainstrahan    Kemhan   dan dihadiri  oleh para undangan yaitu para Kapus,Pejabat Eselon III dan dihadiri pula oleh Ibu ibu DWP Bainstrahan serta Donatur,Muspika, dan Aparat Desa, Adapun Jumlah Masyarakat  837 orang terdiri dari:

1.Pengobatan Umum 694 orang

2. Pengobatan Gigi 143 orang

3.Tim Medis yang terlibat dari Tim Budha Tzu Chi  90 orang dan Tim Pusrehab Kemhan  18 Orang




Hak Cipta © Kementerian Pertahanan Republik Indonesia